Laporan Kaspersky: Serangan Ponsel Pintar Meningkat Pada Paruh Pertama Tahun 2025
binomedia.id - Jakarta. Menurut data Kaspersky terbaru, terdapat 29% lebih banyak serangan terhadap pengguna ponsel pintar Android pada paruh pertama tahun 2025 dibandingkan dengan paruh pertama tahun 2024, dan 48% ...